Sesekali, aku membaca lagi beberapa tulisanku
di akun media sosial yang kupunya. Ketika selesai membaca, terkadang tidak percaya
bahwa aku bisa menulis. Meskipun dengan kalimat-kalimat sederhana, dengan
kata-kata sederhana.
Rabu, 24 Agustus 2016
Senin, 08 Agustus 2016
PUNYA TEMAN KANTOR YANG NYEBELIN? YUK, SIMAK KIAT MENGHADAPINYA!
Dunia
kerja bisa menjadi salah satu tempat bagi kita untuk bersosialisasi. Didalamnya
akan kita temui berbagai macam karakter rekan kerja.
Ada
yang mempunyai sudut pandang yang sama dengan kita, tak sedikit yang berbeda pendapat,
terutama ketika sedang membahas suatu permasalahan di kantor.
JADILAH TUAN RUMAH YANG BAIK!
Suatu
ketika, kita pasti menjadi tuan rumah untuk sebuah acara, entah arisan di
lingkungan, reuni teman sekolah, bahkan ketika kita sendiri mempunyai hajat,
misalnya mengkhitankan atau menikahkan anak.
AGAR ASISTEN RUMAH TANGGA BETAH KERJA DI RUMAH KITA
Tidak
dipungkiri bahwa kehadiran seorang
asisten rumah tangga di dalam sebuah rumah tangga sangat penting
keberadaannya. Apalagi bagi pasangan suami istri yang sama-sama bekerja di luar
rumah dengan satu atau beberapa anak, tentu akan sangat kerepotan bila tidak
ada yang membantu menyelesaikan pekerjaan di rumah.
Senin, 01 Agustus 2016
MENULIS JANGAN JADI BEBAN
Judul
di atas tentu saja bukan sebuah paksaan bagi siapapun. Siapa saja berhak untuk
menolak mentah-mentah melakukan aktivitas menulis karena tidak semua orang suka
menulis. Tapi, kalau ingin bahagia, salah satu caranya adalah dengan menulis
(eh, ini seperti paksaan apa tidak ya?).
Kalau
bagi saya, menulis itu bisa membahagiakan. Karena apa? Karena dengan menulis,
saya merasa menjadi manusia bebas. Maksudnya?
Langganan:
Postingan (Atom)